Tamat, 208 Siswa Kelas XII SMAN 10 Fajar Harapan Dikembalikan kepada Orang Tuanya
SMA Negeri 10 Fajar Harapan Banda Aceh menggelar acara pelepasan siswa kelas XII (kelas 3 SMA) yang berlangsung di lapangan upacara sekolah tersebut, Senin (14/4/2025) pagi hingga siang. Kesemua mereka sudah selesai mengikuti pendidikan hampir tiga tahun di sekolah berasrama dan unggul ini, lalu dikembalikan pihak sekolah kepada orang tua masing-masing. Acara ini dihadiri …